Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Ponorogo mengadakan rapat internal Persiapan Evaluasi Zona Integritas Menuju WBK (Wilayah Bebas Korupsi)/WBBM (Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani) Jum’at, 8 Juni 2018 di Ruang Kerja Sekretaris Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan
Rapat Persiapan Evaluasi Zona Integritas Menuju WBK/WBBM DPMPTSP
